Yudisium “Inovator dan Penggerak Pendidikan” FIP Unesa
fip.unesa.ac.id - Dalam Rangka Yudisium Fakultas Ilmu Pendidikan 11/20 dengan mengangkat tema “Yudisium Ke-99 Siap Bertransformasi Secara Dinamis Menjadi Inovator Dan Penggerak Pendidikan Untuk Indonesia Maju”. Acara Yudisium yang bertepatan hari istimewa dikarenakan, kemarin baru saja kita memperingati hari pahlawan. Dalam hari ini juga hari istimewa juga untuk para yudisiawan karena ini menjadi kesuksessan para yudisiawan bisa menuntaskan tugas akademik. Dengan tantangan yang telah muncul di depan mata para yudisium dengan munculnya, Revolusi Industri 4.0 serta tantangan era disrupsi ini semakin terasa dengan munculnya covid-19. Terkait ini FIP sudah memeperoleh akreditasi institusi A dengan peringkat ke-19 dari 4000 perguruan tinggi seindonesia. Keistimewaan Yudisium pada periode 3 tahun ini, pertama pelaksanaan gabungan dan dilaksanakan secara luring dalam periode ini, keistimewaan kedua yudisium ini dihadiri 189 peserta, dari 8 jurusan di Fakultas Ilmu Pendidikan dengan presentasi 69 % predikat pujian atau cumloud.
Penetapan Yudisium ini S-1 Bimbingan Konseling sejumlah 13 mahasiswa, S-1 Kurikulum dan Teknologi Pendidikan sejumlah 14 mahasiswa, S-1 Pendidikan Luar Sekolah sejumlah 16 mahasiwa, S-1 Pendidikan Luar Biasa sejumlah 40 mahasiswa, S-1 Psikologi sejumlah 17 mahasiwa, S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar sejumlah 49 mahasiwa, S-1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini sejumlah 20 mahasiwa, dan Manajemen Pendidikan sejumlah 20 mahasiwa pada Periode ke 99 Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Surabaya. (rif)
Share It On: